Nikel
TUTURA.ID - Nasib gelap para buruh di tengah gemerlap industri nikel
Nasib gelap para buruh di tengah gemerlap industri nikel
Gemerlap industri nikel di Morowali dan Morowali Utara tak selaras dengan nasib pekerja. Buruh bersemuka kematian, kecelakaan, dan pemberangusan serikat.
TUTURA.ID - Fraksi Bersih-Bersih meminta Pemda Sulteng serius menangani krisis iklim
Fraksi Bersih-Bersih meminta Pemda Sulteng serius menangani krisis iklim
Bukan hanya sampah plastik yang jadi momok bagi lingkungan, tapi juga suburnya industri ekstraktif yang tak bertanggung jawab.
Setumpuk masalah perusahaan nikel BTIIG di Morowali
BTIIG bikin kawasan industri pengolahan nikel di Bungku Barat. Berbagai masalah menerpa proyek tersebut. Dari soal izin hingga perkara perburuhan.
Sulteng: Provinsi paling padat modal asing pada kuartal pertama 2023
Sulteng masuk lima besar provinsi dengan investasi terbesar pada kuartal pertama 2023. Bila lebih spesifik pada investasi asing, Sulteng malah jadi juaranya.
Menyoal eksploitasi buruh; akar masalah kecelakaan kerja di IMIP
Peristiwa kecelakaan kerja yang terjadi di IMIP, tak lepas dari sistem kapitalisme mengeksploitasi para buruh, hingga mengabaikan aspek keselamatan.
Minus perlindungan, 16 buruh PT GNI di Morut malah jadi tersangka kerusuhan
Belasan buruh jadi tersangka kasus kerusuhan di PT GNI, Morowali Utara. Kuasa hukum ajukan praperadilan, dan menilai proses penetapan tersangka itu janggal.
Fraksi Bersih-Bersih Sulawesi Tengah tuntut perusahaan tambang tidak gunakan PLTU
Lima NGO asal Sulawesi Tengah menyerukan transisi hijau untuk membersihkan industri nikel dari penggunaan pembangkit listrik berbasis batu bara.
Aliansi Sulawesi Terbarukan tolak pembangunan PLTU di Sulawesi
Lantaran menyimpan banyak cadangan nikel, Pulau Sulawesi jadi ramai pembangunan PLTU untuk menyuplai kebutuhan listrik dalam smelter nikel.